Ketika rindu tak bisa menyapa dalam jumpa
Tak apa!
Karena rindu itu tetap akan terasa
Ia tetap akan ada di dalam dada
Hingga suatu saat ketika
Sang rindu akan bertemu dalam jumpa ataupun sapa yang sangat manja
Lantas...
Ia akan tersipu malu
Betapa indahnya cerita insan yang lagi merindu
Mlng.19.3.2016.11:47am
Tidak ada komentar:
Posting Komentar